instagram youtube

BKPSDM Pangkep Konversi Nilai Seminar ASN Ajaib

Rusdi - Penulis Berita

Kamis, 14 September 2023 - 09:54 WIB

Minasanews.Com.Pangkep— Badan Kepegawaian Dan Sumber Daya Manusia Daerah(BKPSDM) Pangkep melaksanakan seminar dengan tema menjadi ASN Ajaib, Rabu(13/9/23).

Seminar diikuti 119 ASN lingkup kabupaten Pangkep yang sebelumnya telah mendaftar pada aplikasi Olshop 20 Bangkom, yang berlangsung di ruang rapat lantai 3 kantor Setda Pangkep, Rabu (13/09/2023).

Kepala BKPSDM Pangkep, Farmawaty mengatakan, seminar ini bertujuan untuk pengembangan aparat agar dalam bekerja memiliki nilai spiritual sehingga dalam bekerja bukan hanya dunia tapi juga nilai ibadah.

Baca Juga :  Target Andi Amar Jika Terpilih di DPR RI, Pangkep Keluar Dari Kemiskinan

“Sehingga perlu ada nilai pehamanan jika bekerja dengan iklas rejeki akan datang sendiri. Bagaimana mereka dibangun kerja iklas, tanpa mengharap imbalan karena bagaimanapun sebagai muslim kita yakin rejeki sudah diatur oleh Allah sehingga dengan pemahaman itu teman-teman bekerja lebih termotivasi dengan kerja baik, disiplin baik Insyaallah rejeki lancar,”katanya.

Seminar ini lanjutnya, akan dikonversi sejumlah jam pelajaran sehingga masuk dalam penilaian IP ASN. Seminar hari ini dijumlahkan menjadi empat JP yang akan diakumulasi untuk kegiatan selanjutnya sampai minimal 20 jam.

Baca Juga :  Ketua DPRD Nilai Wajah Pembangunan Barru 20 Tahun Kedepan Tertuang di RPJPD

“Kami yakin dengan semangat dan motivasi ASN melakukan pelatihan IP ASN Pangkep akan lebih baik. Dengan kami terus intens melakukan pelatihan dengan memanfaatkan ASN yang punya talenta untuk menjadi trainer, Insyaallah kami yakin IP ASN menjadi lebih baik ke depan,”jelasnya.( Udi)

Berita Terkait

Parlemen Barru Buka Ruang Publik Kritisi Naskah Akademik Ranperda Pengelolaan Sampah
Bupati Barru Apresiasi Percepatan.Capaian Pajak Bapenda
Ketua DPRD Barru Pimpin Rapat Bamus Awal Desember 2023
Kelurahan Tuwung Jadi Kampung Tangguh Anti Narkoba
Ketua DPRD Pimpin Rapat Paripurna Penyerahan LKPJ Bupati Barru 2022
DPRD Barru Terima Penyerahan Dokumen KUA PPAS 2025
Realisasi Penerimaan PBB-P2 Meningkat, Suardi Apresiasi Kepala Bapenda
Sukses Turunkan Stunting, Pj Gubernur Sulsel Sebut Suardi Bupati Teladan

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 12:26 WIB

DPRD Barru Gelar Sidang Paripurna Penetapan Renja Dewan 2025

Sabtu, 25 Mei 2024 - 12:52 WIB

Baru 6 Bulan Jabat Kajari Pangkep, Nurul Wahida Rifal Dimutasi ke Kejagung

Rabu, 5 Juni 2024 - 04:43 WIB

TP PKK Barru Harap GPM Jamin Stok Pangan Terkendali

Rabu, 21 Juni 2023 - 20:38 WIB

Semen Tonasa Terima Penghargaan Award of Excellence in Energy Management 2023 di India

Selasa, 31 Januari 2023 - 23:05 WIB

Wakapolres Pangkep Berganti, Lima Perwira Bergeser

Rabu, 21 Februari 2024 - 07:02 WIB

Jokowi Dijadwalkan Resmikan Ruas Jalan Soreang-Senggerang, Jalur Poros Tonasa 1 Ditutup

Jumat, 28 April 2023 - 08:01 WIB

DPRD Barru Sentil Pajak Sarang Burung Walet Belum Berkontribusi PAD

Jumat, 24 Mei 2024 - 20:57 WIB

Bupati Barru Sampaikan Harapan Kolaborasi ke Pj Gubernur Baru

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page