instagram youtube

Bupati MYL Harap Adminduk Berikan Pelayanan Prima

Rusdi - Penulis Berita

Senin, 24 Juli 2023 - 22:41 WIB

Minasanews.Com.Pangkep — Dinas Kependudukan dan pencatatan sipil(Disdukcapil) Pangkep, melaksanakan sosialisasi pendaftaran penduduk dan pelatihan pelayanan prima, di salah satu hotel di Makassar. Saat membuka sosialisasi ini, Bupati MYL harap administrasi kependudukan memberikan pelayanan prima.

Sosialisasi dan pelatihan dibuka langsung oleh bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau(MYL), Senin(24/7)

Bupati MYL berharap kepada jajaran Disdukcapil dalam pemenuhan hak adminduk dan pelayanan kepada masyarakat diberikan dengan prima.

Baca Juga :  Ketua DPRD Pimpin Rapat Paripurna Penyerahan LKPJ Bupati Barru 2022

“Saya harapkan, hak-hak kependudukan masyarakat. Masalah pelayanan kita, pastinya berkas yang diterima masyarakat memilki kepastian hukum dan diakui negara,”katanya.

Selanjutnya, MYL berharap data Diadukcapil benar adanya sesuai fakta lapangan. Sebab data yang ada akan dilakukan sebagai acuan menyusun dan melaksanakan program.

Peserta sosialisasi dan pelatihan diikuti fasilitator, verifikator dan front office yang bertugas memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Baca Juga :  Ibunda Bupati Pangkep MYL Berpulang ke Rahmatullah

Kepala Disdukcapil Pangkep, Arisal Hasan berharap usai sosialisasi dan pelatihan ini semakin meningkatkan pelayanan dan memberikan kepuasan layanan kepada masyarakat.

“Peaerta menerima berbagai materi. Kami bekerjasama dengan lembaga yang berkompeten melaksanakan pelatihan peningkatan dan pengembangan sumber daya manusia,”jelasnya.( Udi)

Berita Terkait

Kades Cilellang Pecat Dua Staf Diduga Langgar Perbup
Serikat Karyawan Semen Tonasa Gelar Donor Darah
Kapolres Barru Melayat Ke Rumah Duka Korban KA
Suardi Sebut Maulid Wujud Kecintaan Untuk Rasulullah SAW
Suardi Klaim Perekonomian Barru Semakin Meningkat
Alat Kelengkapan Dewan DPRD Barru Terbentuk
Bupati MYL Dorong Distan dan Ketahanan Pangan Beri Penyuluhan Dampak El Nino
CSR Semen Tonasa Fasilitasi Studi Banding Forum Desa-Kelurahan

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:44 WIB

Tiga Komisi DPRD Barru Konsultasi di Perusda Balikpapan

Selasa, 4 Juli 2023 - 07:18 WIB

Suardi Sanjung IAS Sebagai Politisi dan Birokrat Senior

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 15:54 WIB

Bupati MYL Dorong NU Pelopor Program Pangkep Religius

Selasa, 8 Agustus 2023 - 19:39 WIB

Bupati Barru Minta Layanan Air Bersih Waempubbu Dijaga dan Dimanfaatkan

Minggu, 19 Januari 2025 - 20:43 WIB

Legislator Barru Laporkan Hasil Reses

Minggu, 21 Mei 2023 - 12:26 WIB

Ribuan Masyarakat Hadiri Jalan Santai IKA Unhas Luwu Timur

Sabtu, 21 Januari 2023 - 08:54 WIB

Jumlah Staf Ahli DPRD Barru Dinilai Gemuk

Rabu, 26 Juli 2023 - 22:39 WIB

Wabup Pangkep Minta Peserta Diklat Paskibraka Tunjukkan Kepiawaian Berbaris

Berita Terbaru

Kesehatan

Pemkab Pangkep Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 12 Feb 2025 - 19:18 WIB

You cannot copy content of this page