instagram youtube

Gabungan Tiga Komisi DPRD Barru Bahas Renja 2025

Rusdi - Penulis Berita

Jumat, 22 November 2024 - 04:45 WIB

Minasanews.Com.Barru— Tiga Komisi DPRD Barru bergabung bahas Rencana Kerja( Renja) 2025. Agenda rapat Renja ini akan menyusun dan membahas rencana kerja dewan 2025. Rapat pembahasan tersebut digelar Senin(18/11/2024) dan dipimpin Ketua DPRD Barru Syamsuddin Muhiddin didampingi dua Wakil Ketua.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Kolaborasi Disnaker Barru Sosialisasi ke Pekerja Rentan dan TKBM

Wakil Ketua DPRD I Andi Yenni dan Wakil Ketua II Alifandi Aska. Rapat gabungan Komisi ini juga dihadiri para Ketua Komisi didewan. Hadir Ketua Komisi I Mursalim Abdullah, Ketua Komisi II Syamsu Rijal dan Ketua Komisi III Hacing.

Baca Juga :  Semarak Dies Natalis ke 71, Fakultas Hukum Unhas Gelar Sosialisasi Hukum di Pangkep

Menurut Ketua DPRD Barru Syamsuddin Muhiddin saat dihubungi. “Rapat gabungan tiga Komisi ini dilaksanakan untuk membahas rencana kerja dewan untuk tahun 2025,” ujar Syamsuddin.( Udi)

Berita Terkait

Pasutri Pemilik Travel Al Hijrah Nurul Jannah Dilapor ke Polisi
Ketua DPRD Sulsel Awasi Pelaksanaan APBD dan Jaring Aspirasi Warga Barru
Suardi Apresiasi Kreatifitas Kampoeng Ramadan Tuwung Remaja Masjid Taqwa
Lima Perwira Polres Pangkep Dimutasi
Sambut Hari Jadi Sulsel, Gerak Jalan Santai Pemkab Pangkep Siapkan Makan Gratis
Jenderal Andi Riyan Minta Ke AGH Faried Dido’akan Agar Jadi Kapolda Amanah
Wartawan Cofee Morning Sembari Curhat Ke Kapolres Barru
Curah Hujan Sangat Tinggi, Sejumlah Titik di Kota Makassar Tergenang Air

Berita Terkait

Senin, 27 Mei 2024 - 19:56 WIB

Pemkab Barru Total 10 Kali Raih WTP, di Era Suardi 8 Kali

Minggu, 24 Desember 2023 - 07:05 WIB

Kenangan Hari Ibu 2023, Penanda Teladani Rekam Jejak Kinerja Bu dokter Hasnah Syam

Selasa, 28 Mei 2024 - 22:09 WIB

Komisi II Raker Bahas Progres Pembangunan Pertanian

Sabtu, 13 Mei 2023 - 07:44 WIB

Rutan Kelas II B Barru Diverifikasi TPI Inspektorat

Selasa, 26 Maret 2024 - 21:33 WIB

Ibu Hamil Asal Pulau Sailus Pangkep Meninggal di Kapal Saat Dievakuasi ke Pulau Lombok

Senin, 30 Oktober 2023 - 20:48 WIB

Bupati MYL Serahkan Pansimas Lima Kecamatan

Rabu, 17 April 2024 - 18:28 WIB

Suardi Desak Dinsos Telusuri Beras Bantuan CPP Hilang

Rabu, 13 November 2024 - 04:44 WIB

Rapat Bamus Pertama Dipimpin Ketua DPRD Barru

Berita Terbaru

Politik

Chaidir Syam-Muetazim Mansyur Tumbangkan Kotak Kosong

Minggu, 8 Des 2024 - 14:06 WIB

Daerah

PDAM Tirta Waesai Cari Calon Dewas Baru, Ini Syaratnya

Kamis, 5 Des 2024 - 08:27 WIB

You cannot copy content of this page