instagram youtube

Pasca Rahab Irigasi Tabo-tabo Rp 60 Milyar Aliran Air Bertambah Luas

Rusdi - Penulis Berita

Minggu, 18 Agustus 2024 - 13:37 WIB

Minasanews.Com.Pangkep— Bupati Pangkep, Muhammad Yusran Lalogau(MYL) panen raya padi musim tanam II, daerah irigasi Tabo-tabo, Senin(5/8/24).

Panen raya musim tanam II, dirangkaikan rapat koordinasi Komisi Irigasi.

Bupati Pangkep, MYL mengatakan, suatu kesyukuran karena terlaksananya panen raya padi. Yang diharapkan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat karena peningkatan produksinya.

“Pemkab Pangkep dan balai terkait selalu dipantau peningkatan hasil produksi. Semoga dengan air yang bagus, cara tanam yang bagus. Kita berharap, hasil panen ada peningkatan produksi, ” katanya.

Baca Juga :  Inovasi Berkelanjutan Sukses, PT Semen Tonasa Adakan Tasyakuran Kinerja Perusahaan

“Pemkab Pangkep, dinas pertanian dan penyuluh siap sedia memberikan ilmu terbarukan yang dapat diaplikasikan, “tambahnya.

Ketua komisi Irigasi Pangkep, Iman Takbir menyampaikan, tema kegiatan kali ini yaitu “meningkatkan indeks pertanaman dan produktivitas pertanian melalui modernisasi irigasi untuk mewujudkan kedaulatan pangan”.

Panen raya hari ini katanya, merupakan wujud komitmen Bupati Pangkep. Tahun sebelumnya, sejumlah area irigasi gagal panen karena banjir. Permasalahannya karena banjir akibat sedimentasi.

“Alhamdulillah, tahun 2023 – 2024 sudah dilakukan rehabilitasi yang menelan anggaran Rp60M lebih, ” katanya.

Baca Juga :  HIPMI PT Se-Kabupaten Bone Gelar Pelantikan Akbar

Sebelum direhab lanjut Iman, hanya 3hektar yang dapat dialiri irigasi Tabo-tabo. Setelah direhab, 6ribu hektar telah dailiri dengan.

“Bahkan peningkatan produksi pertanian kita 183℅. Harapan kita kedepan, adanya daerah irigasi Tabo-tabo ini kita harpkan partisipasi masyarakat untuk menjaganya, ” jelasnya.

Rehabilitasi irigasi Tabo-tabo selama 10 bulan. Menggunakan anggaran Bank dunia melalui satker BBWS Pompengan Jeneberang.( Udi)

Berita Terkait

Suardi Akui Kèterbukaan Informasi Publik Barru Masih Rendah
Suardi Motivasi IKA UNM Perkuat Jaringan
Bupati Barru Bangga Rutan Siapkan Ruang Tahfidz
Gabungan Komisi DPRD Barru Sertakan Perseroda Buka Jaringan ke Balikpapan
Bupati MYL Minta Bantuan Pemkab Merata ke Masyarakat Pangkep
Suardi Ungkap Pesan Politik Dihadapan Anggota DPRD Baru
Tiga Komisi DPRD Barru Kompak Bahas Dua Agenda
Bupati MYL Serahkan Pansimas Lima Kecamatan

Berita Terkait

Rabu, 26 April 2023 - 07:34 WIB

Rutan Kelas II B Barru Buka Layanan Silaturahmi Idhul Fitri Warga Binaan Bersama Keluarga

Minggu, 15 Oktober 2023 - 06:39 WIB

Suardi Nilai Semut Konsisten Bantu Sesama

Kamis, 1 Juni 2023 - 07:35 WIB

Siap Kolaborasi, Chaidir dan Bendum HIPMI Maros Jalin Silaturahmi

Jumat, 14 Juni 2024 - 20:57 WIB

Bupati MYL Motivasi Orang Tua Tidak Berhenti Sekolahkan Anak

Selasa, 12 November 2024 - 19:29 WIB

Lima Tugas Bamus DPRD Barru Dipimpin Syamsuddin Muhiddin

Sabtu, 3 Agustus 2024 - 18:50 WIB

Suardi Sumbangkan Hadiah Motor Bank Sulselbar ke Ponpes Modern Kurir Langit

Selasa, 30 Mei 2023 - 06:27 WIB

Pemkab Pangkep Peduli Warga, Bupati MYL Bagi-bagi Bak Air

Senin, 17 Juni 2024 - 08:50 WIB

Wakil Ketua DPRD Barru Sebut Agenda Kunker di Bogor Kaji Dua Ranperda Inisiatif

Berita Terbaru

Kesehatan

Pemkab Pangkep Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 12 Feb 2025 - 19:18 WIB

You cannot copy content of this page