instagram youtube

Bapenda Kota Makassar Gelar Sosialisasi Kepatuhan Pajak Resto dan Pajak Air Bawah Tanah di 2 Tempat Berbeda

admin - Penulis Berita

Jumat, 16 Juni 2023 - 10:43 WIB

Minasanews.com, Makassar – Badan Pendapatan daerah Kota Makassar kembali menggelar rapat sosialisasi kepatuhan wajib pajak restoran dan pajak air bawah tanah (ABT) yang berada di 2 tempat berbeda, dimana sosialisasi pajak restoran di bertempat di Horizon Hotel, sementara pajak air bawah tanah bertempat di Arthama Hotel, Kamis (15/06/2023).

Dibuka langsung oleh Muh. Mario Said, Asisten III mewakili Walikota Makassar.

“Target Pemerintah Kota Makassar yakni sekitar 1,9 T atau sekitar 87%, sehingga banyak sekali permasalahan-permasalahn yang membutuhkan penanganan dan membutuhkan pembiayaan, dan dukungan peranan serta-merta wajib pajak sebagai mitra pemerintah tiap tahunnya diharapkan bisa semakin meningkat dan mampu memberikan semangat dan manfaat khususnya Pemerintah Kota Makassar”ujar Mario.

Baca Juga :  Amran Sulaiman Hadiri Jambore HIPMI PT Sulsel Sebagai Narasumber

Dihadiri oleh Iptu Faizal, Kanit Tipidkor, Mawardi, Departemen Digitalisasi, Indiawati, Penyuluh Pajak KPP Makassar Barat sebagai pembicara di Horizon Hotel, sementara Fikri Fachrurrozi, Kejaksaan Negeri Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara, Beni Iskandar, Dirut PDAM, dan Abdul Munir, Dinas ESDM Makassar, beserta peserta rapat yang menjadi wajib pajak.

Baca Juga :  Kanit PTI Satpol PP Makassar Wakili Pj Kasatpol Hadiri Technical Meeting Esport dan ART

Pajak Daerah adalag salah satu bentuk peran masyarakat sehingga diharapkan peranan pajak dalam penyelenggaraan otonomi daerah mampu menjadi sumber pendapatan yang sangat penting untuk membiayai penyelenggaraan dan pembangunan daerah.

Berita Terkait

25 Tahun Peringatan Reformasi, Danny Pomanto Ucapkan Terima Kasih ke Tokoh Reformasi 98
Camat Mariso Evaluasi Gerakan Bersih Taman Kota Saat Rapat Koordinasi
Semen Tonasa Bantu Ratusan Anak Panti Asuhan dan Dukung Puluhan UMKM
KOMPI Sulsel Demoi Disdik Sulsel, Terkait Dugaan Proyek Minisoccer
Makassar Tuan Rumah APEKSI 2023, Camat Mariso: Mari Kita Jaga Kebersihan Lingkungan
Danny Pomanto Berikan Arahan Seluruh Camat Dalam Rangka Persiapan MNEK 2023
Pelantikan HIPMI PT, Eksistensi HIPMI PT Sulsel: Inkubator Entrepreneur Muda Sulawesi Selatan Menjemput Indonesia Emas 2045
Pemerintah Seluruh Kecamatan Makassar kembali hadirkan program baru, yakni Ko’bi Pak Camat.

Berita Terkait

Selasa, 23 Mei 2023 - 07:20 WIB

Pengerjaan Jalan Antang Raya Pacu Mobilitas

Senin, 28 Oktober 2024 - 19:50 WIB

PT Semen Tonasa Ikuti BerKriyasi, Dukung Pertumbuhan UMKM Indonesia

Jumat, 12 Juli 2024 - 18:12 WIB

HMI Korkom UNM Lakukan Aksi Demonstrasi, Respons Tindakan Represif Diduga Oknum Dosen

Sabtu, 10 Juni 2023 - 12:09 WIB

Kepala Bapenda Kota Makassar Hadiri Rakor SKPD, Bahas Percepatan Serapan Anggaran Tahun 2023

Sabtu, 27 Januari 2024 - 16:39 WIB

IAP Wilayah Sulsel Gelar Pengukuhan Pengurus dan Seminar Nasional

Jumat, 12 Januari 2024 - 19:15 WIB

PT Semen Tonasa Gelar Pelatihan Jurnalistik, Dibuka Langsung GM of Communication Semen Tonasa

Senin, 24 Maret 2025 - 03:30 WIB

KOMPI Sulsel Demoi Disdik Sulsel, Terkait Dugaan Proyek Minisoccer

Rabu, 27 Desember 2023 - 11:21 WIB

Satpol PP Turut Andil Dalam Penanaman Pohon Bersama TNI di Kecamatan Biringkanaya

Berita Terbaru

Peristiwa

Diduga Gantung Diri, IRT Asal Desa Cilellang Ditemukan Tewas

Minggu, 23 Mar 2025 - 20:43 WIB

You cannot copy content of this page