instagram youtube

Sungai Takkalasi Abrasi, Ketua Komisi II DPRD Barru Minta OPD Turun Tangan

Rusdi - Penulis Berita

Kamis, 16 Januari 2025 - 14:12 WIB

Minasanews.Com.Barru – Curah hujan dengan intensitas tinggi selama 2 hari sejak Selasa (14/1/2025) lalu menyebabkan bantaran sungai Takkalasi mengalami abrasi. Kondisi ini membahayakan posisi Jembatan Takkalasi dan mengancam pemukiman warga sekitar.

Imbas Sungai Takkalasi yang mengalami abrasi sangat berpotensi dan dikhawatirkan membahayakan kedudukan Jembatan Takkalasi. Termasuk kawasan pemukiman warga disekitar area bantaran sungai di Kelurahan Takkalasi Kecamatan Balusu Kabupaten Barru ikut terancam. Kondisi demikian masih terlihat Kamis (16/1/2025).

Kejadian abrasi disekitar sungai Takkalasi mengundang keprihatinan warga dan memantik perhatian Ketua Komisi II DPRD Barru, Syamsu Rijal. Selain sebagai dapilnya, peristiwa abrasi memang harus jadi perhatian semua pihak. Terutama instansi yang meleading sektori hal ini.

Baca Juga :  Bupati Barru Sampaikan Ucapan Duka ke Keluarga Korban Kebakaran

“Kondisi ini perlu untuk segera di tindak lanjuti dari Instansi terkait karena sudah membahayakan keberadaan Jembatan Takkalasi dan pemukiman warga yang berada di bantaran sungai bisa terancam,” ucap Syamsu Rijal.

“Kita meminta pihak terkait lakukan antisipasi dini dengan turun tangan melihat kondisi abrasi sungai Takkalasi,minimal dilakukan perbaikan atau pengerukan. Jika tidak segera dilakukan langkah nyata. Ada kekhawatiran warga jika terjadi abrasi susulan,” terangnya.

Pihak terkait yang disentil Ketua Komisi II DPRD Barru ini untuk segera turun tangan yakni Dinas PUTR Barru, BPBD Barru, Balai Besar Wilayah Sungai( BBWS) Pompengan Jeneberang,sebab ada beberapa alokasi

Baca Juga :  DPRD Barru Gelar Rapat Pencabutan Perda ADD

Apalagi disetiap Instansi berwenang, sebenarnya bisa terpakai anggaran seperti biaya tidak terduga( BTT) untuk antisipasi dini.

” Jika tidak ada aral melintang, Insya Allah besok kita bersama OPD terkait akan turun lamgsung meninjau lokasi abrasi dan kondisi rumah warga yang terancam abrasi sungai dan pantai, karena lokasi pemukiman sudah berdekatan dengan sungai dan pantai,” pungkasnya.( Udi)

Berita Terkait

Istri Bupati Barru Meninggal Dunia di Sunway Hospital Malaysia
Dua Keluarga Pasien Luka Tertimpa Serpihan Cor di RSUD Lapatarai
PT Semen Tonasa Bantu Korban Kebakaran di Kampung Mattoangin
Dua Siswa SMABAR Tewas Terseret Arus di Permandian Rumpiae
Curah Hujan Sangat Tinggi, Sejumlah Titik di Kota Makassar Tergenang Air
Keluarga Besar SMA, SMK dan SLB Barru Serahkan Bantuan Korban Kebakaran Dusun Ele
Warga Pangkep Blokade Jalur KA, Pemilik Lahan Tanam Pohon Pisang dan Dirikan Tenda Diatas Rel
87 Rumah Warga Dusun Lappadare Terancam Longsor

Berita Terkait

Jumat, 14 Juli 2023 - 22:17 WIB

KKN-T 54 UNIVERSITAS BOSOWA MENGAJAK WARGA SOSIALISASI SADAR WISATA MENGGUNAKAN VESPA DI PANTAI LAGUNA BARRU.-

Jumat, 22 November 2024 - 04:45 WIB

Gabungan Tiga Komisi DPRD Barru Bahas Renja 2025

Rabu, 3 Mei 2023 - 16:07 WIB

Dampingi Mendag Zulkifli Hasan, Wali Kota Makassar Lakukan Sidak Harga Sembako di Pasar Terong

Senin, 3 April 2023 - 09:55 WIB

Sungai Suso Meluap, Aktivis Pemuda : Segera Hentikan Aktivitas Penambangan Liar

Rabu, 27 Desember 2023 - 11:42 WIB

Satpol PP Makassar Segel Kopi Arobi Bawakaraeng, Buntut Laporan Masyarakat

Rabu, 6 Desember 2023 - 16:34 WIB

Pembunuh Sadis Belum Ditangkap, Kapolres Maros Janji Secepatnya Bekuk Pelaku

Sabtu, 21 Desember 2024 - 20:19 WIB

Banjir Barru Satu Bocah Meninggal, Satu Warga Tertimbun Longsor

Sabtu, 7 Desember 2024 - 06:06 WIB

Cuaca Buruk Paksa KM Sabuk Nusantara 52 Balik Haluan ke Pulau Dewakang

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page