instagram youtube

Ketua SATRIA Sulsel Kunjungi Warga Terkena Stroke di Kecamatan Manggala

admin - Penulis Berita

Kamis, 15 Juni 2023 - 23:04 WIB

Minasanews.com,Makassar –Ketua Organisasi sayap Partai Gerindra Sulsel atau yang biasa disebut SATRIA, yaitu H. Najmuddin, S.E bersama Team NJM Progresif kunjungi salah satu warga di Kelurahan Batua, Kecamatan Manggala yang saat ini mengalami stroke pada Kamis (15/6/2023).

Kondisi yang memprihatikan tersebut membuat H. Najmuddin SE, (NJM) beliau merasa tergugah untuk mendatangi langsung kediaman Ketua RT di kelurahan Batua, Abd Rauf yang anaknya mengalami stroke yang cukup lama.

Baca Juga :  Jaga Kebugaran Tubuh, Bapenda Senam Pagi Bersama SKPD dan Perusda Kota Makassar

“Kita mendapatkan informasi bahwa ada salah satu warga yang sudah lama mengalami stroke namum belum pernah mendapatkan perhatian, kita hadir menujukkan kepedulian dan rasa kemanusiaan kita terhadap sesama,” ucap Najmuddin (NJM) Ketua Umum SATRIA SulSel.

H. Najmuddin SE hadir bersama Bendahara Umum Reski Amalia S.Farm di kepengurusan SATRIA Sulsel yang juga merupakan Caleg DPRD Provinsi Dapil Makassar B, ikut serta hadir di kediaman Ketua RT di kelurahan Batua, Kecamatan Manggala, dan juga di dampingi langsung tokoh masyarakat setempat.

Baca Juga :  Banjir Surut, Warga di Sejumlah Kecamatan di Makassar Masih Mengungsi

Menurut informasi yang di himpun oleh warga sekitaran kediaman Abd Rauf, anaknya yang telah menderita stroke tersebut sama sekali belum pernah mendapatkan uluran tangan dari pemerintah.

“Semestinya ada bentuk perhatian yang besar jika ada warga yang membutuhkan uluran tangan, negara harus bisa sigap menyikapi hal yang berkaitan dengan kemanusiaan,”tutup NJM.

Berita Terkait

Maju di Dapil 2 Makassar Fadrin Fachry ingin menjadi Abdi Masyarakat
Kepala Bapenda Kota Makassar Hadiri Rakor SKPD, Bahas Percepatan Serapan Anggaran Tahun 2023
Camat Mariso Dampingi Wakil Walikota Jaga Kebersihan Kota Makassar
Kasatpol PP Dampingi Danny Pomanto Hadiri Forum Kordinasi Pimpinan Daerah untuk Sukseskan Pemilu 2024
Terkait Dugaan Temuan BPK Terhadap Pembayaran Premi Asuransi Kesehatan: Fabem Sulsel Ancam Demoi Instansi Terkait
Kabid Binmas Satpol PP: Kita Harap Peserta Diklat jadi Praja Wibawa yang Mengutamakan Kepentingan Masyarakat
Walikota Makassar Tolak Bank Sulselbar Beralih ke Bank Syariah
Personil Satpol PP Kota Makassar Dampingi Perumda Pasar Makassar Raya, Buka Paksa Pintu Utama Pasar Butung

Berita Terkait

Selasa, 20 Agustus 2024 - 15:03 WIB

Mundur dari Panitia MUSDA HIPMI, Ketua HIPMI PT Sulsel Fokus Menangkan Andi Amar Calon Ketua Umum HIPMI Sulsel

Sabtu, 10 Juni 2023 - 08:34 WIB

Amran Sulaiman Hadiri Jambore HIPMI PT Sulsel Sebagai Narasumber

Senin, 28 Oktober 2024 - 19:50 WIB

PT Semen Tonasa Ikuti BerKriyasi, Dukung Pertumbuhan UMKM Indonesia

Minggu, 13 Agustus 2023 - 19:00 WIB

Semen Tonasa Wakili SIG Ambil Bagian Dalam Workshop Waste Management BUMN

Selasa, 26 Maret 2024 - 13:40 WIB

Pemerintah Seluruh Kecamatan Makassar kembali hadirkan program baru, yakni Ko’bi Pak Camat.

Jumat, 6 September 2024 - 15:30 WIB

Kali Kedua Unit Pengumpul Zakat Semen Tonasa Raih Penghargaan Tingkat Nasional

Rabu, 27 Desember 2023 - 11:25 WIB

Kasatpol PP Makassar Hadiri Upacara Peringatan Hari Korban 40.000 Jiwa ke-77

Jumat, 2 Juni 2023 - 15:58 WIB

Camat Mariso Dampingi Danny Pomanto Pantau Progres Multilateral Naval Exercise Komodo 2023

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page