instagram youtube

PDAM Barru Kurang Sehat, Diduga Rugi Rp 2 ,1 Milyar

Rusdi - Penulis Berita

Rabu, 14 Agustus 2024 - 21:06 WIB

Minasanews.Com.Barru— Kondisi keuangan PDAM Tirta Waesai selama periode 2023 sedang dalam keadaan kurang sehat dan diperkirakan kondisi itu masih berlangsung hingga pertengahan 2024 ini. Kini pihak PDAM masih menanggung nilai kerugian hingga Rp 2,1 Milyar.

Kondisi dan situasi keuangan yang tidak menguntungkan ini diduga terjadi karena biaya operasional jauh lebih tinggi dari pada pemasukan. Keadaan kurang baik dari apa yang dialami PDAM Tirta Waesai sempat disentil pihak Fraksi PKB saat memberikan pandangan akhir sebelum dilakukan penandatanganan MoU antara Pemkab Barru dengan DPRD tentang KUA PPAS 2025.

Baca Juga :  Pj Gubernur Sulsel Sehari Penuh Panen Nenas, Tanam Sukun Hingga Tebar Ikan di Barru

Saat disentil oleh Fraksi PKB tentang perlunya perhatian terhadap kondisi terkini dari PDAM Tirta Waesai. Bupati Barru Suardi Saleh memberikan jawaban kepada pihak legislatif bahwa memang keadaan PDAM sekarang dalam kondisi kurang sehat.

Direktur PDAM Tirta Waesai Barru, Ahsan Jafar yang dikonfirmasi Rabu(14/8/2024) malam tak menampik tentang kondisi yang dialami PDAM saat ini.

Baca Juga :  Suardi Nilai Penyuluh KB Ujung Tombak BKKBN

Ahsan tak membantah jika situasi di PDAM sekarang dalam kondisi kurang sehat. Bahkan dugaan kerugian yang dialami Perusahaan daerah air minum ini hingga Rp 2,1 Milyar juga tak dibantahnya.

Ketika hal ini dipertanyakan kepada Direktur PDAM . Ahsan hanya menjawab singkat,
“Iya, tantangan untuk membenahi kembali kinerja perusahaan. Insya Allah,” ujar Ahsan dengan nada singkat ( Udi)

Berita Terkait

Bupati Barru Apresiasi Percepatan.Capaian Pajak Bapenda
Ketua DPRD Barru Pimpin Rapat Pembahasan Rancangan Peraturan DPRD
Diacara Maulid, Suardi Ajak Warga Perkuat Tali Silaturahmi
Ratusan Kelompok Pelaku UMKM dan IKM di Pangkep Terima Bantuan Peralatan
Warga Bojo Keluhkan Pupuk ke Anggota DPRD Barru
Bamus DPRD Barru Jadwalkan Delapan Agenda Hingga 18 September 2023
DPC PBB Luwu Utara Daftarkan Bacalegnya di KPU Luwu Utara
Bersih-Bersih Kampung Semen Tonasa di Sambut Hangat Warga Kalabbirang

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 20:51 WIB

Bupati Barru Bersama Ketua DPRD Tanda Tangani Nota Kesepakatan Ranwal RPJPD 2025-2045

Rabu, 30 Agustus 2023 - 20:58 WIB

Hasil Penetapan KUPA- PPAS dan KUA-PPAS Menentukan Penyusunan Ranperda

Sabtu, 27 Juli 2024 - 21:46 WIB

Komisi I DPRD Barru Bedah Realisasi Anggaran Sesuai Leading Sektor

Minggu, 13 Agustus 2023 - 18:03 WIB

Penyanyi Wakil Desa dan Kelurahan Bersaing di Ajang Lomba Nyanyi HUT RI

Minggu, 30 Juni 2024 - 22:38 WIB

Konsentrasi PT Semen Tonasa untuk Terus Beri Jaminan Mutu Bagi Konsumen

Sabtu, 4 Januari 2025 - 07:59 WIB

Bupati Barru Belum Tetapkan Dewas Baru PDAM Tirta Waesai

Jumat, 17 Maret 2023 - 16:29 WIB

Suardi Harap Tak Ada Lagi Warga Barru Tidak Berobat Karena Tidak Mampu

Minggu, 25 Agustus 2024 - 07:18 WIB

Usai Penyerahan Ranperda, DPRD Barru Bahas Pencabutan Perda ADD

Berita Terbaru

Kesehatan

Pemkab Pangkep Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 12 Feb 2025 - 19:18 WIB

You cannot copy content of this page