instagram youtube

Dewan Sasar Dua Ruas Jalan di Kecamatan Barru

Rusdi - Penulis Berita

Rabu, 13 September 2023 - 12:12 WIB

Minasanews.Com.Barru— Pembangunan dua ruas jalan di wilayah kecamatan Barru akan disasar DPRD Barru untuk dikunjungi. Kedua ruas jalan tersebut yakni jalan poros Bottolai-Salomoni dan jalur Kaerengnge- Jeppe’e.

Dalam usulan yang diajukan salah seorang anggota DPRD Barru Arifai Muin memuat dua hal yakni untuk pembangunan ruas jalan di Bottolai-Salomoni diusulkan untuk dilakukan kunker bersama beberapa anggota dewan.

Sedangkan untuk jalan poros Kaerengnge-Jeppe’e diajukan sebagai usulan dalam bentuk rapat dengar pendapat( RDP). Dalam RDP ini rencana dihadirkan dua kepala OPD bersama dua pihak lainnya dari Kontraktor dan pengawas proyek.

Baca Juga :  Dua Kompetitor Pilkada Barru'Mesra' di Hajatan Pengantin

Para kepala OPD yang akan di RDP tersebut, masing-masing kepala dinas PUPR dan Kepala Inspektorat. Kedua Instansi ini merupakan leading sektor dari pembangunan ruas jalan. Sedangkan dua pihak lainnya yaitu Kontraktor dan Pengawas Proyek.

Baca Juga :  Gaji Tak Dibayar dan di PHK, Karyawan Kereta Api Gelar Aksi Demo

Ketua Bamus DPRD Barru Lukman,T yang dihubungi Rabu(6/9/2023) tak menampik adanya usulan anggota dewan agar dilakukan RDP dengan kunker terkait pembangunan dua ruas jalan di kecamatan Barru.

“Kedua usulan anggota dewan yang mewakili PDIP itu sudah masuk dalam agenda yang telah dijadwalkan pihak Bamus DPRD Barru,” ujar Lukman menutup keterangan yang diberikan.( Udi)

Berita Terkait

Wabup Syahban Pimpin Upacara Hari Otoda
Semen Tonasa Lepas Tim Reaksi Cepat Menuju Gunung Bawakaraeng Pantau Keselamatan Pendaki
Ketua DPRD Sulsel Awasi Pelaksanaan APBD dan Jaring Aspirasi Warga Barru
Atap Pasar Pekkae Rusak Parah, Legislator Barru Prihatin
Mursalim Abdullah Kedua Kalinya Pimpin Ketua Komisi DPRD Barru
Enam Fraksi DPRD Barru Beri 14 Catatan Untuk Ranperda Pertanggungjawaban APBD 2023
Kapolres Barru ‘Larang’ Penambang Beroperasi Tanpa Izin
Pemkab Barru Bagi-bagi Kuota Umrah Imam Masjid Pegawai Syara dan Guru Mengaji

Berita Terkait

Sabtu, 29 Juli 2023 - 22:05 WIB

Bupati MYL Sasar Warga Tiga Kelurahan di Pangkajene Serahkan Bantuan

Kamis, 26 Oktober 2023 - 20:47 WIB

Prestasi Pengumpulan Zakat Barru Terbesar di Sulsel

Kamis, 3 Agustus 2023 - 20:36 WIB

Sekda Barru Nilai Pengarusutamaan Gender Kurang Dalam Akselerasi Pembangunan

Kamis, 10 Agustus 2023 - 21:45 WIB

Sambut Kemerdekaan, Pemkab Pangkep Gelar Baksos dan Pemkes

Rabu, 17 April 2024 - 18:32 WIB

Pasca Libur Lebaran Wabup dan Sekda Pangkep Sidak OPD

Kamis, 4 Januari 2024 - 06:05 WIB

Ketua DPRD Barru Pimpin Rapat Bamus Awal Tahun 2024

Jumat, 22 November 2024 - 08:54 WIB

Ketua DPRD Barru Pimpin Rapat Pembahasan Rancangan Peraturan DPRD

Sabtu, 11 Januari 2025 - 14:37 WIB

Tiga Proyek Fisik Milyaran Pemkab Pangkep Molor

Berita Terbaru

Kesehatan

Pemkab Pangkep Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 12 Feb 2025 - 19:18 WIB

You cannot copy content of this page