instagram youtube

Baper Ma’ Polsek Tanete Riaja Bersama Warga Lompo Tengah Tempel Lubang Jalan

Rusdi - Penulis Berita

Sabtu, 4 Maret 2023 - 07:19 WIB

Minasanews.Com.Barru– Personel Polsek Tanete Riaja yang dipimpin oleh Kapolsek Iptu Syahrir, S.H bersama Kepala Desa Lompo Tengah Arifuddin Pabiseang dan warga desanya melaksanakan gotong royong memperbaiki jalan di poros Pekkae – Soppeng pada Jumat (3/3/2023)

Diketahui jalan raya yang tepatnya berada di Dusun Botto Botto Desa Lompo Tengah Kecamatan Tanete Riaja mengalami kerusakan pasca dilanda banjir yang terjadi pada bulan Februari lalu.

Banjir yang menggerus jalan mengakibatkan jalan berlubang dan membahayakan pengguna jalan. Terlebih lagi lubang tersebut berada di pinggir gorong gorong beton sehingga sangat memungkinkan memicu kecelakaan.

Baca Juga :  Legislator Barru Konsul ke Ombusman RI Belajar Pengawasan Pelayanan Publik

Terpantau di lokasi, Bhabinkamtibmas Bripka Fadli Jaya bersama warga memindahkan bongkahan batu gunung dari mobil pick up yang digunakan untuk meratakan dasar jalan.

Selain personel polsek bersama warga desa, kerja bakti ini juga diikuti oleh mahasiswa KKN dari IAIN Pare Pare dan UNITAMA Makassar.

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Tanete Riaja menjelaskan bahwa kegiatan ini adalah bentuk respons polisi terhadap ancaman yang dapat membahayakan keselamatan warga. Hal tersebut juga merupakan implementasi dari program Baper Ma’ atau Barru Perduli Masyarakat yang mana menuntut kehadiran dan tindakan polisi terhadap semua keluhan warga yang muncul.

Baca Juga :  Ketua DPRD Barru Hadiri Maulid di Tanete Riaja

“Perbaikan jalan ini adalah reaksi polisi terhadap ancaman yang membahayakan pengguna jalan, hal ini juga sejalan dengan program unggulan Baper Ma, yang menuntut kehadiran polri pada semua keluhan warga” ujar Syahrir.( Udi)

Berita Terkait

Bupati MYL Harap Kafilah Pangkep Raih Juara STQH Sulsel
Hadiri Yudisium Santri Pondok Modern Kurir Langit, Suardi Wakafkan Satu Unit Sepeda Motor
Tiga Bulan Insentif Tak Dibayarkan, Ratusan THL RSBS Pangkep Mogok Kerja
Anak Muda Tuwung Gelar Kampoeng Ramadhan Jilid 2
Bupati MYL Sasar Warga Tiga Kelurahan di Pangkajene Serahkan Bantuan
DPRD Barru Terbitkan 4 Perda Inisiatif Selama 2023
Dihadapan Pansus DPRD Sulsel, Suardi Paparkan Potensi Pertanian Barru
Pj Sekda Barru Nilai Transaksi Non Tunai Hindari Penyimpangan

Berita Terkait

Rabu, 24 Januari 2024 - 09:54 WIB

Suardi Harap Bantuan CSR BRI Barru Tepat Sasaran Demi Turunkan Angka Stunting

Kamis, 18 Juli 2024 - 21:11 WIB

Pertandingan Tiga Cabor Sambut HUT Kemerdekaan Dukung Germas

Selasa, 4 Juli 2023 - 07:24 WIB

Bupati Barru Sebut Kirab Pemilu Sebagai Wahana Sosialisasi

Sabtu, 23 Maret 2024 - 15:58 WIB

Pj Gubernur Sulsel Sehari Penuh Panen Nenas, Tanam Sukun Hingga Tebar Ikan di Barru

Sabtu, 16 Maret 2024 - 22:04 WIB

Suardi Apresiasi Kreatifitas Kampoeng Ramadan Tuwung Remaja Masjid Taqwa

Kamis, 14 Desember 2023 - 06:33 WIB

Legislator Barru Kunker Ranperda RTRW di Bali

Selasa, 21 Februari 2023 - 15:46 WIB

Panpel HUT Barru Siapkan 50 Ribu Kupon Gerak Jalan Anti Mager

Minggu, 22 Oktober 2023 - 13:58 WIB

Kapolres Barru Ajak Jurnalis Jadi Colling System dan Cegah Berita Hoaks

Berita Terbaru

Metro

Pengamat Soroti Dana Cadangan PDAM Makassar

Kamis, 12 Jun 2025 - 08:38 WIB

You cannot copy content of this page