instagram youtube

Selenggarakan Rakor, Camat Mariso Persiapkan Program Terbaik untuk Kecamatan

admin - Penulis Berita

Kamis, 25 Mei 2023 - 17:37 WIB

Minasanews.com, Makassar – Camat Mariso  Juliaman, S.Sos didampingi Sekertaris Camat Mariso  Muh. Ikbal, SKM.,M.Kes menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) yang dihadiri Oleh seluruh Lurah Se-kecamatan Mariso di Ruang Rapat Camat Mariso pada Kamis (25/5/2023).

Dalam Kesempatan ini, Camat Mariso memberikan instruksi dan arahan serta membahas program atau kegiatan kecamatan Mariso yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini.

Baca Juga :  Satpol PP BKO Mariso Mediasi Pedagang Kaki Lima yang Gunakan Fasum

Dalam instruksinya, Camat Mariso menyampaikan kepada seluruh Lurah untuk tetap semangat mengawal seluruh program atau kegiatan yang dicanangkan oleh Bapak Walikota dan Wakil Walikota Makassar.

Baca Juga :  Bupati Barru Geser 45 Pejabat, Kabid Humas Diskominfo SP Jabat Camat Soppeng Riaja

“InsyaAllah setiap program yang akan kita jalankan kita selalu menjaga kesolidan dan semangat untuk membangun mariso yang lebih baik,”ucap camat Mariso.

 

Berita Terkait

BPPMDDTT Makassar Raih Penghargaan IKPA dari Kementerian Keuangan
IAP Wilayah Sulsel Gelar Pengukuhan Pengurus dan Seminar Nasional
Satpol PP Kota Makassar Gelar Apel PAM Giat Dzikir Bersama di Masjid 99 Kubah
Satpol PP Kota Makassar Bakal Tindak Tegas Oknum Pak Ogah
Jaga Kesehatan dan Kebugaran Satpol PP Rutin Gelar Samapta
Ketua SATRIA Sulsel Kunjungi Warga Terkena Stroke di Kecamatan Manggala
Bapenda Kota Makassar Disambangi Bapenda Tangerang Selatan Dalam Studi Tiru
Kepala Bapenda Kota Makassar Hadiri Rakor SKPD, Bahas Percepatan Serapan Anggaran Tahun 2023

Berita Terkait

Rabu, 27 Desember 2023 - 10:41 WIB

Personil Satpol PP Masih Konsisten Amankan Pasar Butung

Senin, 5 Juni 2023 - 18:13 WIB

Rapat Koordinasi Bapenda, Bahas Soal Penertiban Reklame di Wilayah Kota Makassar

Selasa, 18 April 2023 - 03:34 WIB

Semen Tonasa Bantu Ratusan Anak Panti Asuhan dan Dukung Puluhan UMKM

Selasa, 15 Agustus 2023 - 19:18 WIB

Operasi Rutin Tim Paronda Satpol PP Kota Makassar, Pantau PKMS di Ruas Jalan

Senin, 27 November 2023 - 10:50 WIB

Kapolda Sulsel Pantau Pengamanan Giat Jalan Santai Cawapres Gibran Lewat Udara 

Jumat, 20 Januari 2023 - 10:35 WIB

Kota Makassar Siap jadi Tuan Rumah IGA Award 2023

Jumat, 12 Januari 2024 - 19:15 WIB

PT Semen Tonasa Gelar Pelatihan Jurnalistik, Dibuka Langsung GM of Communication Semen Tonasa

Rabu, 31 Juli 2024 - 08:36 WIB

Kembali FPR Lakukan Aksi Demonstrasi di Dishub Makassar, Minta Tuntaskan Ijin Operasional Bajaj

Berita Terbaru

Kesehatan

Pemkab Pangkep Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis

Rabu, 12 Feb 2025 - 19:18 WIB

You cannot copy content of this page