instagram youtube

USAID IUWASH Tanggu Sudah Tahun Ketiga Pendampingan di Barru

Rusdi - Penulis Berita

Selasa, 29 Agustus 2023 - 08:26 WIB

Minasanews.Com.Barru— Pendampingan USAID IUWASH Tangguh di Kabupaten Barru sudah memasuki tahun ketiga. Hal ini terungkap saat berlangsung pembukaan Workshop Pemaparan Rencana Kerja Tahunan (RKT-Y3) Tahun Ketiga Kabupaten dan Kota.

Workshop dampingan Program USAID IUWASH TANGGUH Provinsi Sulawesi Selatan berlangsung,Senin (28/08/2023).

Turut hadir dalam Workshop ini, COP Alifah Lestari, NGC Togi Sianiper, RM Rieke Rolos dan seluruh tim nasional USAID IUWASH TANGGUH, Bappelitbangda, Diskominfo-sp, PUTR dan Terkim, LH, Kesehatan, PMD PP KB P3A, Perumda Air Minum Tirta Waesai.

Pencapaian akses terhadap air minum dan sanitasi aman adalah salah satu tantangan krusial dalam pembangunan berkelanjutan di seluruh Kabupaten dan Kota, tidak terkecuali Kabupaten Barru. Sehingga di anggap perlu untuk menyusun rencana kerja tahunan Y3.

Dalam perencanaan kerja tahunan yang perlu di perhatikan yaitu pembentukan Operator UPT PALD, Peningkatan SOP Teknik dan Administrasi Inklusif dan berketahanan iklim, pengoptimalkab IPLT dan Penyedotan Lumpur Tinja untuk peningkatan cakupan sanitasi aman, pembinaan KPP/KSM IPAL Komunal SPALD dan SPALDT skala Permukiman dan program promosi Sanitasi.

Baca Juga :  Kurir Langit Indonesia Buka Dapur Umum di Gaza

Adapun rencana kegiatan terkait yaitu regulasi, kebijakan dan pembiayaan. Kemudian air minum, sanitasi. Selain itu ada juga water resources management/ SDA. Lalu perubahan prilaku kesetaran gender dan iklusi.

Baca Juga :  Menlu ASEAN Menghadap Jokowi Jelang Retreat

Sebagai kesimpulan dari rencana kerja tahunan untuk mewujudkan sinergitas program pembangunan sektor WASH/WRM yaitu hasil indeks menjadi salah satu prioritas untuk di tindaklanjuti dalam RKT PY3.

Selain itu pembentukan operator PALD untuk pencapaian sanitasi aman melalui pelelolaan ALD. Kemudian penguatan forum WRM dan pemangku kepentingan untuk membangun kesadaran WASH/WRM yang berketangguhan iklim.

Selanjutnya peningkatan advokasi untuk menaikkan Alokasi anggaran untuk sektor air minum dan sanitasi. Lalu ada juga program penguatan perumda air minum dalam pengembangan SPAM existing dan SR.

Serta pendampingan dan penguatan pokja PUG dan team vocal point gender OPD sektor WASH/WRM.(Udi)

Berita Terkait

Baznas Pangkep.Peduli Palestina, Donasi Bantuan Ratusan Juta Rupiah
Suardi Support Riset Nippon Koel Consulting Engeneering di Barru
1,2 Juta Warga Prancis Demo Tolak Usia Pensiun Diperpanjang
Hasil Kerajinan Tangan Masyarakat Barru Tampil di Pameran Internasional
Indonesia Kutuk Keras Pembakaran Al Quran saat Demo Anti Erdogan di Swedia
Dokumen RKT PY2 Modal Kemitraan USAID IUWASH Tangguh-Pemkab Barru
Teguh Iswara Suardi Bareng Tiga Guru Besar Jadi Pemateri Seminar Internasional
Suardi Harap Masyarakat Barru Jangan Berhenti Berdo’a Untuk Warga Palestina

Berita Terkait

Sabtu, 2 Desember 2023 - 18:35 WIB

Kurir Langit Indonesia Buka Dapur Umum di Gaza

Kamis, 9 Februari 2023 - 09:41 WIB

Breaking News : KBRI Turki di Ankara Konfirmasi WNI Meninggal Akibat Gempa di Turki

Sabtu, 2 Desember 2023 - 14:34 WIB

Baznas Pangkep.Peduli Palestina, Donasi Bantuan Ratusan Juta Rupiah

Kamis, 29 Juni 2023 - 21:05 WIB

Dokumen RKT PY2 Modal Kemitraan USAID IUWASH Tangguh-Pemkab Barru

Selasa, 5 Desember 2023 - 16:13 WIB

Baznas Barru Kumpul Donasi Warga Rp 157,5 Juta Untuk Korban Perang Palestina

Selasa, 25 April 2023 - 11:41 WIB

Raihan Penghargaan INDI 4,0 Antar Semen Tonasa Sebagai Peserta Pameran Internasional Hannover Messe 2023

Kamis, 16 Februari 2023 - 10:35 WIB

Militer Rusia Bakal Ikut Program Latihan Gabungan di Makassar

Kamis, 29 Februari 2024 - 15:57 WIB

Hasil Kerajinan Tangan Masyarakat Barru Tampil di Pameran Internasional

Berita Terbaru

Daerah

Komisi I DPRD Barru RDP BKPSDM Bahas CPNSD dan PPPK

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:36 WIB

Daerah

Ini Pesan Andi Ina Untuk Warga Penerima Manfaat TMMD

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:32 WIB

Daerah

DPRD Barru Kunker di BPKP Kaji Efisiensi Anggaran

Jumat, 21 Mar 2025 - 07:27 WIB

You cannot copy content of this page