Minasanews.Com.Makassar— Debat Pilkada Barru ikut dihadiri Ketua DPRD Barru Syamsudddin Muhiddin, Rabu(13/11/2024) malam di hotel Claro Makassar. Debat terakhir ini menghadirkan tiga pasangan calon Bupati dan Cawabup.
Sebelum menghadiri acara debat, Ketua DPRD Barru Syamsuddin Muhiddin bersama anggota dewan lainnya baru saja tiba dari Perjalanan luar provinsi di Pulau Bali.( Udi).