instagram youtube

Mantan Ketua Umum HMI UNM Angkat Bicara Soal Bunker Narkoba

admin - Penulis Berita

Sabtu, 10 Juni 2023 - 10:06 WIB

Minasanews.com, Makassar – Setelah viral beberapa hari belakangan persoalan didapatnya bunker atau tempat penyimpanan barang haram sabu-sabu di salah satu kampus ternama di Makassar.

Info begitu cepat tersebar setelah pihak Dikrektorat Narkoba Polda Sulsel menemukan bunker tersebut pada Kamis (8/6/2023).

Melihat tersebut Mantan Ketua Umum HMI Korkom UNM dan sekarang menjabat Wakil Ketua Bidang Sospol HMI Cabang Makassar, dan juga Deputi Pendidikan Barkornas PB HMI  yaitu Khalil Gibran merespons dengan cepat hal tersebut dengan meminta kepada institusi Polri agar tepat sasaran dan juga transparan dalam mengungkap kasus tersebut.

Baca Juga :  Pergi Cari Kerang di Sungai Sikapa, Perempuan Ini Ditemukan Tewas Tenggelam

“Melihat kondisi ini sudah sangat miris apalagi bunker tersebut ditemukan di salah satu Institusi pendidikan yang tentunya harapan bangsa ada di sana, olehnya kita meminta kepada Institusi Polri menindak tegas para pelaku dan transparan dalam kasus ini yang mencoba merusak calon-calon pemimpin kita ke depan,”ungkap Khalil Gibran.

Menurutnya hal ini sangat mencoreng pengembangan akademis yang telah lama dibangun oleh institusi pendidikan.

Baca Juga :  Dosen Pendidikan Teknik Otomotif UNM Muhammad Farid PhD Launching Buku Standard Pelayanan Konsumen Industri Otomotif

“Jelas ini merusak, tidak ada toleransi bagi mereka yang berupaya merusak mahasiswa, tentu pihak Polri kita dorong agar segera terungkapnya kasus tersebut,”tutupnya.

Beberapa petinggi kampus juga telah bersuara termasuk Rektor Unhas dan juga Rektor UNM terhadap kasus tersebut setelah di kutip dari Detiksulsel.

Mereka meminta agar pihak kepolisian tidak pandang bulu dalam mengungkap kasus tersebut.

Berita Terkait

Mayat Wanita Asal Jeneponto Tersimpan Dalam Koper di Rumah Kost
Tawuran Mahasiswa di Kampus UNM, Polisi: Dalangnya Adalah Kelompok Anarko
Polres Barru Bantu Bersih-bersih Sisa Lumpur Rumah Warga Pasca Banjir
Korban Tewas Erupsi Marapi 21 Orang, Teridentifikasi Tim DVI Baru 16 Jasad
Rumah Tahfiz Al Quran di Makassar Terbakar Akibat Kosleting
Petugas PN Barru Bertindak ‘ Arogan’ ke Wartawan Saat Liputan Sidang
Pria Diduga Kader PBB, Ditemukan Tewas di Rumahnya
Warga Asal Sangata Kaltim Tewas Tergantung Dibawah Pohon

Berita Terkait

Rabu, 17 Mei 2023 - 09:05 WIB

Dicopot Dari Bea Cukai, Rumah Eks Kepala Bea Cukai Makassar Sudah Kosong 3 Bulan

Minggu, 22 Desember 2024 - 10:01 WIB

Hati-hati Jalan Poros Buludua Barru-Soppeng Amblas di Desa Harapan

Minggu, 7 Mei 2023 - 16:05 WIB

Razia Knalpot Brong di Makassar, Polisi Amankan 129 Motor

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:44 WIB

Jalan Trans Sulawesi di Pangkep Macet Total, Kemacetan Mengular Hingga 5 KM

Jumat, 22 September 2023 - 15:14 WIB

SMABAR Peduli Sumbang Korban Kebakaran Warga Dusun Ele

Jumat, 19 Mei 2023 - 15:04 WIB

Satpol PP BKO Mariso Mediasi Pedagang Kaki Lima yang Gunakan Fasum

Jumat, 20 Januari 2023 - 06:18 WIB

Prakiraan Cuaca Makassar Hari Ini 20 Januari 2023

Kamis, 18 Mei 2023 - 11:55 WIB

Penjaga Gudang Tabung Gas di Makassar Tewas Usai Merokok di Gudang

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page